Siapa sangka, di balik tembok tinggi Lapas Kelas IIB Banjar, semangat produktivitas terus bergema!. Lapas Banjar kini menggagas program budidaya melon sebagai bagian dari pembinaan kemandirian bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP).
Di Balik Jeruji, WBP Lapas Banjar Panen Harapan Lewat Budidaya Melon
Banjar Rabu, 14 Mei 2025 | 19:15 WIB