Saung tempat penggorengan tahu milik Dadih Suryadi (47) di Dusun Cibodas, Desa Cisadap, Ciamis, hampir ludes terbakar pada Kamis (24/1/2025) dini hari sekitar pukul 03.30 WIB.
Saung Penggorengan Tahu di Ciamis Nyaris Terbakar, Kerugian Capai Rp 5 Juta
Ciamis Kamis, 23 Januari 2025 | 15:22 WIB