Ikuti Kami :

Disarankan:

Donor Darah Polres Tasikmalaya Kota Pecahkan Rekor, 702 Labu Terkumpul

Kamis, 26 Juni 2025 | 14:22 WIB
Donor Darah Polres Tasikmalaya Kota Pecahkan Rekor, 702 Labu Terkumpul
Donor Darah Polres Tasikmalaya Kota Pecahkan Rekor, 702 Labu Terkumpul. Foto: NewsTasikmalaya.com/Istimewa.

Kegiatan donor darah bertajuk Superhero Kemanusiaan yang digelar Polres Tasikmalaya Kota dalam rangka Hari Bhayangkara ke-79 mencetak rekor baru di wilayah Priangan Timur. Sebanyak 702 labu darah berhasil dikumpulkan dari 1.076 peserta yang mendaftar dalam satu kali penyelenggaraan.

Editor
Link Disalin